Peduli Kebersihan Lingkungan, Kapolsek Bungoro Kompol Alamsyah  Pimpin Kerja Bakti

    Peduli Kebersihan Lingkungan, Kapolsek Bungoro Kompol Alamsyah  Pimpin Kerja Bakti
    Peduli Lingkungan, Kapolsek Bungoro Kompol Alamsyah  Pimpin Kerja Bakti

    BUNGORO– Sebagai wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan serta dalam rangka mendekatkan diri dengan masyarakat, Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah SH, MH pimpin anggotanya kerja bakti bersama pemerintah dan masyarakat kelurahan samalewa Kecamatan Bungoro Kabupaten Pangkep, kamis pagi (13/07/2023).

    Pelaksanaan kerja bakti tersebut membersihkan sampah dan rumput disekitar lingkungan perkantoran dan dan Bahu Jalan sepanjang jalan poros Makassar Pare-pare kelurahan samalewa.

    Kapolsek Bungoro Kompol Andi Alamsyah SH MH mengungkapkan bahwa kegiatan ini sebagai bentuk peduli kebersihan agar bersama-sama disiplin terhadap lingkungan yang bersih dan nyaman di tempat publik.

    kompol Andi Alamsyah berharap, kebersihan lingkungan yang tercipta akan menimbulkan lingkungan yang semakin sehat dan sejuk. “Karena, semakin kita menjaga kesehatan lingkungan, yang juga sudah menjadi suatu kewajiban bagi individu, maka akan tercipta kondisi yang sehat dan terhindar dari macam penyakit, Karena kita tahu bahwa lingkungan yang kotor adalah sarang dari banyak bibit penyakit, ” Paparnya.

    Dengan humanis terlihat suasana kedekatan Kapolsek saat menyapa masyarakat dalam pelaksanaan kegiatan kerja bakti tersebut.

    “Ini merupakan petunjuk pimpinan kami, dalam rangka mendekatkan diri kepada masyarakat, sehingga menjadi wadah, agar terjalin komunikasi yang baik antara Polri dengan masyarakat, Dengan terjaganya silaturahmi yang baik, hal ini akan berdampak positif, karena akan semakin mempererat kebersamaan dalam menciptakan sitkamtibmas yang aman kondusif. Tutup Kapolsek Bungoro.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Sinergi Personel Polsek Liukang Tangaya...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Nilai Karakter Religius, Kepala...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Kapolres Pelabuhan Makassar Pimpin Sertijab dan Kenal Pamit Pejabat Utama, Momen Penuh Harapan dan Semangat Baru
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Bungoro Gelar Dzikir dan Doa Bersama Forkopimcam Serta Masyarakat Kec. Bungoro
    Turnamen Pemuda Cup Pangkep, Kesebelasan Labakkang PC Masuk Semi Minal Lawan Pangkajene PC
    Komunitas  GPSS - HATI Turunkan 1000 Anggotanya ikut Gerak Jalan  Sehat  Anti Mager di Lapangan Citramas Pangkep
    Terapkan Pesta Demokrasi, Kepala UPT SMKN 1 Pangkep Syaharuddin Rahmat: Untuk Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMKN 1 Pangkep
    Pasca Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Aiptu Solotang Ajak Warga  Binaannya Turut Serta Ciptakan Situasi Aman Pasca 
    Puluhan Ribu Masyarakat Pangkep Hadiri Gerak Jalan Sehat Anti Mager, Dilepas Langsung ASS-HATI  Bersama Bupati Pangkep
    Pasca Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Aiptu Solotang Ajak Warga  Binaannya Turut Serta Ciptakan Situasi Aman Pasca 
    Bhabinkamtibmas Jalin Silaturahmi dan Tatap Muka Bersama Warga Binaan Desa Tampaang Pulau Aloang
    Peringati HUT RI ke 79 di Pangkep, PT Semen Tonasa Gelar Turnamen Bulutangkis
    Squard Dragon Black Berlayar Dampingi Paslon Nomor 1 di Kepulauan Liukang Tupabiring
    Kunjungi SMA Negeri 1 Pangkep, Ketua TP PKK Provinsi Sulsel  Sofha Marwah Bahtiar  Beri Bantuan Sarana Olah Raga dan Kesehatan
    Polres Pangkep Tingkatkan KRYD, Antisipasi Aksi Brutal yang Dilakukan oleh Sekelompok Anak-anak Dibawah Umur
    Untuk Pangkep ke Depan, Sekertaris MPC PP Pangkep Nirwansyah: Mari Bersatu Lahirkan Orang Pangkep untuk DPR RI
    Polsek Liukang Tangaya Dekatkan Diri dengan Warga Pulau, Program Jumat Curhat
    Pasca Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Aiptu Solotang Ajak Warga  Binaannya Turut Serta Ciptakan Situasi Aman Pasca 

    Ikuti Kami